Kopi instan 3 in 1_x000D_
Aroma dan kelezatan perpaduan pas antara kopi, gula dan krimer dalam setiap sachetnya_x000D_
Dihasilkan dari biji kopi yang ditanam dan dipetik di Pegunungan Mandailing, Sumatera, yang terkenal di seluruh dunia_x000D_
Dipanggang, diproses dan dikemas dalam satu tempat yang sama sehingga menghasilkan kopi sachet yang terjaga kesegarannya_x000D_
Memiliki tingkat keasaman yang rendah sehingga menghasilkan cita rasa asam yang pas berpadu dalam rasa dan aroma kopinya yang istimewa